Tempo.Co

Tempo.Co

INFO BEKRAF

Roadshow Startup World Cup (SWC) Bandung
18 Juli 2017 | 04:05
"Startup coaching adalah upaya kami mempersiapkan startup membuat pitchdeck yang benar. Program ini dilakukan setelah dilakukan evaluasi pelaksanaan roadshow tahun lalu, bahwa perlu dilakukan mentoring sebelum pitching.
Berdayakan Startup Lokal, Bekraf Dukung Gelaran SWC Fenox VC
18 Juli 2017 | 04:05
Bekraf menilai SWC sebagai platform yang tepat untuk membantu startup di seluruh Indonesia berkesempatan tampil di kancah dunia. Bekraf juga ingin memastikan tidak hanya startup di Ibukota saja yang dapat ikut berpartisipasi dalam SWC, tetapi juga startup lokal di berbagai daerah.
Belajar Mengelola Keuangan Secara Syariah
18 Juli 2017 | 04:05
Bekraf memberikan pelatihan permodalan, perencanaan bisnis serta pengelolaan keuangan terkait akses perbankan syariah. Bekraf menyadari UKM kreatif membutuhkan pengetahuan terkait sumber pembiayaan perbankan syariah dan cara mengakses pembiayaan tersebut untuk mengembangkan usaha mereka.
Bekraf Tutup Demoday FSI 2017 di Bandung
18 Juli 2017 | 04:05
Demoday FSI berbentuk kompetisi dan konferensi kesiapan inovasi dan investasi startup kuliner.
Bekraf Siap Gulirkan BIP
18 Juli 2017 | 04:05
BIP merupakan skema bantuan penyaluran modal non perbankan kepada pelaku usaha ekraf berupa penambahan modal kerja dan/atau investasi aktiva tetap yang difasilitasi oleh Bekraf.
BEKRAF DEVELOPER DAY PALEMBANG 2017 : Bekraf Bangga Kualitas Konten Digital Lokal Semakin Meningkat
18 Juli 2017 | 04:05
Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menilai perkembangan kualitas Konten digital buatan lokal mengalami perkembangan yang signifikan. Tak hanya itu, Bekraf juga bangga karena banyak kalangan muda yang menjadi penggagasnya.